Senja menutup hari-hari
Di penghujung dermaga
Ada dua hati yang penuh manja
Hilang terpisah saat senja tiba
Penuh api asmara
Slalu menunggu tanpa ada kata "kapan ??"
Di penghujung dermaga saat senja tiba
Ia menunggu
Oleh : Fahmi Fajar Meidiansyah
Di penghujung dermaga
Ada dua hati yang penuh manja
Hilang terpisah saat senja tiba
Penuh api asmara
Slalu menunggu tanpa ada kata "kapan ??"
Di penghujung dermaga saat senja tiba
Ia menunggu
Oleh : Fahmi Fajar Meidiansyah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar